Pemdes Negeri Ratu Semprotkan Disinfektan di Tempat Ibadah dan Tempat Umum

Pemdes Negeri Ratu Sungkai Utara
Pemdes Negeri Ratu Sungkai Utara

Lampura, WOrd Pers Indonesia Pemerintah Desa (Pemdes) Negeri Ratu, Kecamatan Sungkai Utara, Kabupaten Lampung Utara, melakukan penyemprotan desinfektan di berbagai tempat yakni, tempat ibadah atau Masjid, lingkungan rumah warga, pos ronda, dan lain sebagainya pada, Senin (9/4/2022).

“Husin, Kades negeri ratu mengatakan bahwa hari ini kami melakukan penyemprotan desinfektan di Desa kami untuk menciptakan kenyamanan bagi seluruh masyarakat Dalam beribadah di bulan suci ramadhan.

Penyemprotan desinfektan ini kami lakukan bersama seluruh perangkat desa mulai dari tingkat RT hingga Kadus, pendamping desa,dan tim gugus tugas covid-19 desa setempat.

“Kades Desa negeri ratu menghimbau kepada seluruh masyarakat desa setempat bahwa apapun kegiatan yang kita lakukan tetap harus mematuhi protokol kesehatan dan jangan lupa untuk memakai masker,mencuci tangan atau 3M,”jelasnya pada media ini.

Berlangsunya kegiatan penyemprotan desinfektan di Desa negeri ratu,di hadiri oleh Camat Sungkai Utara,Tokoh Masyarakat, Tokoh Adat, Babinsa, Babinkamtibmas dan warga masyarakat desa setempat,”tutunya. (M saleh)

BACA JUGA:  Operasi Cempaka Krakatau, Polsek Bukit Kemuning Amankan Pria Bawa Sabu

Posting Terkait

Jangan Lewatkan