Anggota DPR RI Aceh Illiza Sa’aduddin, Kunjungi Sangar Anak Sibok

Kunjungan Anggota DPR RI Nanggro Aceh Darusalam Hj. Illiza Sa’aduddin Djamal, S.E ke Sangar Anak Sibok. Sumber : @Jurnalis Wak Rimba

Aceh, Wordpers Indonesia – Dalam kegiatan akhir tahun Hj. Illiza Sa’aduddin Djamal, S.E salah seorang anggota DPR RI melakukan kunjungan ke sangar anak sibok, Dalam Rangkah melihat sampai sejauh mana perkembangan sangar anak ini.

Dalam penyambutannya koordinator sangar anak sibok Jurnaidin dalam membuka sedikit gambaran di desa salur, dalam hal ini ia menyampaikan apa yang perna di raih oleh sangar anak sibuk dalam keterampilan yang dilakukan oleh sangar anak sibok baik tingkat Kabupaten Maupun Tingkat Provinsi.

“Dalam kesempatan ini saya meminta kepada ibu DPR untuk bisa membantu penuh sangar anak sibok saat ini, karena kami masi banyak kekurangan, baik dari pada peralatan, lahan dan lain lainnya.” Kata Jurnaidin

Terlepas dari yang telah disampaikannya, koordinator sangar anak sibok memberikan buah tangan kepada Ibu Hj. Illiza Sa’aduddin. Yaitu sertifikat dan ciri khas Simeulue (tikar batik dengan berbagi makna).

Karena telah disambut dengan begitu baik Ibu Hj. Illiza Sa’aduddin Djamal, S.E menyampaikan dalam sambutannya “terimah kasih atas sambutannya dimana beliau disambut dengan baik dan senang katanya, namun dala berbagai usulan yang disampaikan oleh koordinator sanggar anak sibok insyaa Allah akan kami bantuh namun dalam proses nantik saya berharap sangar anak sibok bisa sabar untuk menunggu. Jelas Hj. Illiza Sa’aduddin dalam sambutannya.

Kegiatan berlangsung dengan hikmad dan harmonis, serta turut hadir juga camat Teupah Barat misrahuddin dan unsur ormas kepemudaan lainnya seperti muspika kecamatan, pemuda, dan ketua ippelmas aceh barat.

(Jurnalis Wak Rimba)

Editor : Taufik Hidayat